Resep Kacang Panjang Bumbu Bali
Resep Kacang Panjang Bumbu Bali - 19 Suka 2 Recook Resep dr mbk ayu resep asli pk terong tp sy ganti kacang panjang dan resep asli jahe dan kunyitx di cincang kasar. . Tp di sni jahe dan kunyitx sy ulek . . Tp alhamdulillah tetap enak
Novita kasih
Bahan-bahan Resep Kebab
- 1/2 kg kacang panjang
- 2 lembr Daun salam (sy skip karna gk ada)
- Cabe rawit (sesuai selera banyaknya)
- 5 buah cabe merah
- 5 buah bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 200 ml air
- secukupnya Garam
- secukupnya Penyedap
- 1 sdt terasi
- @@bumbu halus@@
- 2 cm jahe
- 2 cm kunyit
- Ganti Jahe dan kunyit di ulek jadi satu dan sisihkan -rajang halus bawang merah dan bawang putih -rajang halus cabe merah dan cabe rawit dan siapkan semua bhan2nya termasuk terasinya
- Ganti Potong2 kacang panjang lalu cuci bersih dan tiriskan kemudian goreng hnga layu dan tiriskan (lakukan hnga selesai)
- Ganti Tuang 5 sdm minyak makan dalam wajan tp api kompor jgn di nyalakan dulu... Masukan bhan2 bumbu kemudian remat2 jadi satu hnga merata (tangan di lapis pelastik)
- Ganti Setelah di remat merata.. Nyalakan api kompor.. Tumis dgan api sedang.. Aduk2 hnga harum dan matang...kemudian masukan air.. Masak smpai mendidih kemudian masukan kacang panjang yg sdah di goreng...beri garam dan penyedap (jika gk suka penyedap bisa di ganti gula) masak hnga kuah sat dan rasa sdah pas.. Angkat dan sajikan
- Ganti
Komentar
Posting Komentar